Senin, 18 Januari 2016

Manfaat Buah Mangga Bisa Bikin Awet Muda

Khasiat Buah Mangga, Mangga Probolinggo

Manfaat Buah Mangga


Buah Mangga memiliki beberapa manfaat salah satunya bisa membuat kita awet muda, selain itu dapat mengobati berbagai macam penyakit. Manfaat Buah Mangga yang memiliki kadar air sangat tinggi ini mengandung serat, kalium juga magnesium juga mempunyai manfaat vitamin C, A dan B6. Dalam musim buah Mangga siapa saja dapat menikmati buah ini, bisa dimakan dalam keadaan mentah dan matang. Tempat penghasil buah terkenal yaitu memiliki khas rasa yang tidak ada di daerah lain, buah Mangga Probolinggo. Didaerah ini memang terkenal akan buah mangga musiman, rasanya manis memiliki ciri khas rasa tersendiri.

Mengkonsumsi buah mangga dalam jumlah banyak tidak akan membuat kita menjadi terkena penyakit, biasanya kalau sudah melebihi jumlah batas konsumsi maksimal akan membuat diare. Manfaat Buah Mangga tidak bisa kita nilai dalam makan sebanyak banyaknya, buah apapun kalau kita makan terlalu banyak tentu hasilnya tidak akan baik pula bagi kesehatan. Sebaiknya buah akan berkhasiat bagi tubuh dengan mengkonsumsi secara beragam tidak berlebihan.

Mangga Probolinggo, Jual Mangga Harumanis

 Manfaat Buah Mangga Untuk Kecantikan


Mau cantik secara alami ? Caranya mudah dan murah meriah.
Berikut ini adalah tips manfaat kulit mangga bagi wanita untuk mendapatkan kulit wajah cantik putih secara alami :
  1. Kulit mangga sayang jika dibuang secara percuma, caranya kulit mangga yang masak dikupas kulinya kemudian dioleskan pada bagian wajah, atau dibagian lengan kita. Khasitanya dapat menghaluskan wajah kita secara alami.
  2. Buah mangga mentah di rebus hingga mendidih, jangan lupa di potong-potong dulu hingga menjadi beberapa bagian, kemudian diamkan sampai dingin. Basuhkan pada muka maka akan menghilangkan jerawat.
  3. Mengatasi bekas kulit yang terbakar dari teriknya sinar matahari, caranya potong buah mangga kemudian oleskan pada kulit tersebut diamkan selama 5 menit kemudian basuh dengan air dingin.

Manfaatkan Bagian Sisa Kulit Mangga dan Buahnya


Itulah beberapa sebagian tips dan Manfaat Buah Mangga, semoga bermanfaat bagi kita khususnya pembaca. Masih banyak lagi manfaat buah mangga untuk kesehatan kita serta kandungan vitamin antara lain dapat membantu pencernaan, mencegah asma, menyehatkan mata, menjaga kadar kolestrol, mengurangi diabetes, pencegahan kangker, mencegah penyakit jantung serta banyak juga manfaat lainnya. Sayang apabila selagi bisa bermanfaat kelihatannya tidak berguna dan tidak kita menduga duga sisa kulit mangga kita buang dengan percuma, padahal manfaat yang terkandung didalamnya masih bisa kita manfaatkan.

Jumat, 27 November 2015

Mangga Arumanis khas Probolinggo Jawa Timur

Mangga Arumanis Probolinggo, Mangga gadung
Mangga Arumanis atau mangga gadung ini adalah buah mangga khas dari Probolinggo, rasanya manis dan baunya harum sehingga disingkat namanya menjadi Arumanis. Banyak masyarakat Probolinggo yang mempunyai pohon mangga jenis ini, karena stuktur tanah serta suhu cocok untuk budidaya mangga Arumanis. Satu satunya buah mangga yang menjadi unggulan di probolinggo jarang kita jumpai di Indonesia, terkenal hingga ke negara tetangga seperti Malaysia, Singapura, Brunai Darussalam dan beberapa negara lainnya.

Ciri Ciri Buah Mangga Arumanis Probolinggo

  • Baunya harum dan rasanya manis jika sudah masak pohon
  • Buahnya halus berwarna hijau kekuningan
  • Kulitnya dilapisi lilin sehingga kelihatan abu abu
  • Ada bintik-bintik hitam apabila sudah tua


Mangga Arumanis hanya dapat di rasakan kelezatannya di daerah Probolinggo saja, apabila jenis buah ini tumbuh di daerah lain maka rasanya tidak semanis dan harum dari tanah Probolinggo Jawa Timur. Menurut data dinas terkait Probolinggo merupakan penghasil buah mangga terbesar di Indonesia, lebih dari jutaan pohon jenis mangga terdapat disini. Tidak heran jika Probolinggo di juluki sebagai kota Mangga.